Contoh Proposal Pameran Seni Rupa Di Sekolah Doc
Contoh proposal tentang perencanaan pameran seni rupa di sekolah.
1. Contoh proposal tentang perencanaan pameran seni rupa di sekolah.
PROPOSAL KEGIATAN PAMERAN SEKOLAH DALAM RANGKA
“MELESTARIKAN SENI LUKIS TRADISION
2. contoh proposal pameran seni rupa di sekolahbantu dong kak
menentukan tema, Menentukan Tokoh,Menentukan Watak tokoh,latar,
3. contoh proposal pameran seni rupa
Jawaban:
Contoh Proposal Kegiatan Pameran Karya Seni Rupa Disekolah
Contoh proposal kegiatan yang sering dinuat yang mana tidak hanya dikalangan organisasi saja namun dilingkungan sekolah dan kampus. Selain contoh proposal kegiatan, masih banyak lagi contoh dari proposal sesuai dengan kegiatan atau rencana apa yang akan anda buat, misalnya proposal penelitian, proposal usaha, proposal skripsi dan masih banyak lagi contoh-contoh proposal lainnya. Adapun propsal untuk pameran seni adalah sebagai berikut.
PELAKSANAAN PAMERAN KARYA SENI RUPA DALAM RANGKA MENINGKATKAN KREATIFITAS SISWA/SISWI SMK MUHAMMADIYAH SINGKUT
BAB 1 PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
Kita ketahui bahwa perkembangan seni kerajinan tangan di Indonesia sangatlah pesat. Berbagai lukisan seni rupa baru bermunculan dimana-mana. Maka dari itu kita sebagai bangsa Indonesia harus melestarikan dan menjaga seni rupa agar tidak luntur.
Seni rupa sangat terkait dengan gambar, banyak peninggalan-peninggalan prasejarah yang memperlihatkan bahwa sejak jaman dahulu nenek moyang kita telah mulai membuat lukisan seni rupa di dinding gua. Lukisan hanya dibuat menggunakan bahan yang sederhana seperti arang, batu, kapur, dan lain sebagainya. Lukisan seni rupa dilukiskan dibidang datar seperti dinding, lantai, kertas, kanvas. Dalam pendidikan seni rupa modern cara ini disebut dengan dwi matra (dua dimensi). Jadi dalam rangka meningkatkan kemampuan siswa dibidang seni khusunya seni rupa, karya siswa SMK Muhammadiyah Singkut perlu dibuat untuk dipamerkan sehingga dapat meningkatkan kreativitas, kemampuan, dan bakat siswa dibidang seni rupa. Dengan diadakan pameran ini diharapkan pengunjung dapat mengapresiasi karya siswa, sehingga siswa dapat membuat karya yang lebih baik lagi.
Kegiatan pameran disekolah merupakan kulminasi dan tindak lanjut proses pembelajaran seni rupa baik pada kegiatan kurikuler maupun ekstrakurikuler. Kegiatan ini biasanya dilakukan menjelang akhir semester atau akhir tahun ajaran. Kegiatan pameran disekolah memiliki peran dan fungsi dalam memupuk, membina, dan mengembangkan kemampuan siswa dalam melakukan kritik dan apresiasi terhadap karya seni yang dipamerkan. Melalui kegiatan ini mereka dilatih untuk memberikan tanggapan dan penilaian baik secara lisan, tertulis, maupun melalui perbuatan/sikap kehadiran pameran dalam konteks pembelajaran disekolah memilki fungsi tersendiri, diantaranya fungsi pendidikan (edukasi) dan fungsi hiburan (rekreasi) melalui kegiatan pameran siswa diberi kesempatan untuk melakukan penilaian terhadap karya seni serta dapat mengukur tingkat kemajuan sekolah mengenai pelaksanaan dan isi pameran sekitarnya.
TUJUAN
• Dapat meningkatkan ide pemikiran yang kreatif
• Ajang prestasi siswa dibidang seni, khususnya seni rupa
• Dapat memperoleh apresiasi dari masyarakat atau pengunjung terhadap hasil karya seni yang dipamerkan guna meningkatkan kualitas hasil karya selanjutnya
• Sarana untuk menunjukkan dan mengembangkan talenta atau bakat seni pada siswa dan masyarakat dengan harapan mendapat pengakuan umum
• Sarana rekreasi maksudnya pameran dapat untuk sarana hiburan. Dengan melihat pameran timbul rasa senang, segar dan menghilangkan kejenuhan.
Penjelasan:
semoga bermanfaat
4. Apa saja yang ditulis dalam sebuah proposal pameran seni rupa?
yang ditulis :
tema
konsep
pemilihan gaya seni yang di pamerkan
siapa yang mau pameran
tujuan dan maksud pameran apa
siapa audience nya
5. contoh proposal singkat pameran karya seni rupa
Proposal dapat didefinisikan sebagai sebuah perancangan tertulis bentuk pengajuan atau permohonan, penawaran baik berupa ide, gagasan maupun rencana kepada pihak lain untuk mendapatkan dukungan izin, dana dan lain sebagainya. Contoh proposal singkat pameran karya seni rupa akan ditampilkan pada pembahasan.
PembahasanContoh Proposal Singkat Pameran Karya Seni Rupa:
Bagian 1: Cover (dapat dibuat sesuai cover proposal pada umumnya)
Bagian 2: Kata Pengantar (dapat dibuat sesuai kata pengantar pada umumnya, dan disesuaikan dengan konten)
Bagian 3: Daftar Isi (disesuaikan dengan konten)
Bagian 4: Pendahuluan
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dalam rangka meningkatkan kemampuan siswa-siswi di bidang seni, khususnya seni rupa serta untuk memenuhi salah satu tugas dalam pelajaran seni budaya, maka potensi siswa dalam berorganisasi dipandang perlu untuk digali. Kreatifitas, kemampuan, dan bakat siswa di bidang seni juga perlu terus diasah, ditingkatkan, dan disalurkan dalam bentuk pameran. Berkaitan dengan hal tersebut, maka kami selaku siswa kelas XI TP 3 SMA PUtra Bangsa, ingin mengadakan kegiatan pameran seni lukis. Oleh karena itu, kami berharap bapak/ibu guru dapat memberikan dukungan terhadap acara yang akan diadakan tersebut.
B. Tujuan Pelaksanaan
Kegiatan pameran yang kami laksanakan bertujuan sebagai berikut;
Ajang prestasi siswa di bidang seni, khususnya seni rupa. Menanam kecintaan di bidang seni dan budaya. Meningkatkan pengetahuan dan wawasan di bidang seni rupa. Meningkatkan kemampuan untuk mengapresiasi sebuah karya. Belajar berorganisasi dan melatih tanggung jawab secara nyataC. Manfaat Kegiatan
Kegiatan ini diharapkan dapat memajukan dan mengembangkan SMA Putra Bangsa khususnya di bidang Seni.Kegiatan ini juga diharapkan dapat memberikan peningkatan keterampilan, wawasan, pengetahuan dan kreatifitas siswa dalam menciptakan dan mempelajari berbagai macam karya seni.Bagian 5: Pembahasan/Isi
PEMBAHASAN
1. Tema Kegiatan
Pameran seni lukis yang akan kami laksanakan bertema “Melestarikan Seni Lukis sebagai Bentuk Penghargaan terhadap Seni”, dengan harapan pengunjung tidak hanya mendapatkan pengetahuan lebih luas mengenai seni lukis tetapi juga dapat melestarikan karya di bidang seni rupa khususnya seni lukis.
2. Nama Kegiatan
“Pameran Seni Lukis Putra Bangsa”
3. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Hari/Tanggal : Minggu, 16 Februari 2020
Waktu : 08.00 s/d 15.00 WITA
Tempat : Aula Hasanudin SMA Putra Bangsa
4. Sasaran Kegiatan
Warga SMK 1 Muhammadiyah Cileungsi Seniman Pengamat/kritikus seni Kolektor karya Galeriawan/ Pengusaha Galeri Seni Pelajar/ siswa SMA Budayawan Orang tua/wali siswa Umum5. Jenis Karya
Jenis karya yang akan ditampilkan dalam pameran karya seni rupa ini umumnya adalah lukisan karya Basuki Abdullah, S. Sudjojono, Affandi, dan Raden Saleh. Selain itu, akan dipamerkan beberapa lukisan siswa/siswi SMA Perdana yang terpilih.
6. Alokasi Dana
Pemasukan:
Dana Usaha Panitia: Rp. 500.000Alumni: Rp. 1.500.000Dana BOS: Rp. 1.500.000Sponsor: Rp. 2.000.000Pengeluaran:
Dekorasi: Rp. 1.000.000Publikasi (Pengadaan Pamflet): Rp. 200.000Pembuatan label brand, pigura, dan spanduk: Rp. 250.000Pencetakan Undangan: Rp. 25.000Print Out Proposal: Rp. 25.000Konsumsi Panitia: Rp. 1.250.000Konsumsi Undangan: Rp. 250.000Sewa Lukisan: Rp. 1.000.000Perlengkapan (Paku, triplek, dan gorden): Rp. 1.000.000Transportasi Panitia: Rp. 500.0007. Rundown Kegiatan
08.00-09.00: Sambutan dari Kepala Sekolah, Seniman, Guru Seni Budaya, dan Ketua Panitia
09.05: Gunting Pita secara resmi
09.10-12.30: Pameran digelar
12.30-13.30: Istirahat, shalat, dan makan
13.30-14.55: Pameran kembali digelar
14.55: Pameran ditutup
8. Susunan Kepanitiaan: (sesuaikan nama panitia dengan kegiatanmu)
Ketua
Wakil Ketua
Sekretaris
Bendahara
Seksi-Seksi
Pengumpulan Karya (3 orang)Dekorasi (4 orang)Konsumsi (3 orang)Perlengkapan dan Transportasi (5 orang)Kesekretariatan (3 orang)Publikasi dan Dokumentasi (3 orang)Dana dan Usaha (3 orang)Bagian 6: Penutup
PENUTUP
Demikian uraian proposal ini disusun dengan harapan dapat menjadi acuan dalam pelaksanaan kegiatan pameran seni rupa di SMA Putra Bangsa Terima kasih atas perhatian dan kesempatan untuk membaca proposal kami ini. Mohon maaf sebesar-besarnya jika ada kata-kata yang tidak berkenan di hati dan jika terdapat banyak kekeliruan dalam penyusunan proposal ini. Sekali lagi, kritik dan saran selalu kami terima dengan penuh bijaksana dan keseriusan dalam menanggapinya.
Pelajari Lebih LanjutPengertian Pameran Seni (https://brainly.co.id/tugas/191432)
Pengertian Proposal Pameran Seni (https://brainly.co.id/tugas/198333)
Komponen Poster dan Proposal Pameran Seni (https://brainly.co.id/tugas/2900190)
Detail JawabanKelas: IX
Mapel: Seni Budaya
Bab: Bab 10 - Pameran
Kode: 9.19.10
6. contoh proposal singkat pameran karya seni rupa
Pada pameran seni rupa, cara yang terbaik dalam memerkan karya - karya siswa adalah dengan mengadakan pameran yang mana kreasi para siswa akan diperkenalkan kepada seluruh pegawai bahkan wali murid. Hal ini ditujukan sebagai upaya untuk mendorong potensi para siswa agar lebih giat dalam berkarya sekaligus mencari potensi - potensi muda dibidang seni rupa.
7. apa yang harus dituliskan dalam proposal kegiatan pameran karya seni rupa di sekolah?
yang perlu di tuliskan adalah:
1. perlengkapan pameran
2. anggaran biaya
3. uang komsumsi
4. biaya dokumentasi
maaf kalau salahLatar belakang, tema, nama kegiatan, landasan/dasar penyelenggaraan, tujuan kegiatan, susunan panitia, anggaran biaya, jadwal kegiatan, ketentuan sponsorship, dll.
Semoga membantu :)
8. contoh proposal pameran karya seni rupa
pembuatan buku cerita yang menarik maaf kalau salah
9. contoh proposal pameran seni rupa tentang kegiatan akhir semester
cover, kata pengantar, daftar isi, pendahuluan
Penjelasan:
MOHON MAAF KALAU SALAH YA
10. Proposal pameran seni rupa
cek aja:
http://ca6661.blogspot.co.id/2014/05/contoh-proposal-kegiatan-pameran-seni.html
semoga membantu :D
11. apa saja yang ditulis dalam sebuah proposal pameran seni rupa?
g menjadi penulisan proposal dibuat.
2. Latar belakang kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Latar belakang kegiatan adalah alasan atau latar belakang suatu kegiatan perlu diadakan.
3. Tujuan kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Tujuan proposal kegiatan adalah manfaat atau hasil yang diharapkan atas diadakannya kegiatan tersebut.
4. Bentuk kegiatan/metode pelaksanaan kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Bentuk kegiatan/metode pelaksanaan kegiatan adalah bentuk-bentuk kegiatan yang akan dilaksanakan.
5. Teknik pelaksanaan kegiatan pameran karya seni rupa. Teknik disini merupakan cara menyelesaikan permasalahan yang akan diajukan didalam proposal. Teknik pelaksanaan ini disampaikan tidak lain untuk meyakinkan penerima proposal bahwa permasalahan tersebut dapat diselesaikan secara logis dan tepat.
6. Waktu dan tempat kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Waktu dan tempat kegiatan adalah waktu yang direncanakan saat berlangsungnya kegiatan dan tempat yang digunakan dalam kegiatan.
7. Jadwal kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Jadwal kegiatan adalah susunan acara atau urutan kegiatan yang dibuat berdasarkan waktu, jenis dan orang yang menangani kegiatan. Jadwal dari pelaksanaan ini sendiri memberikan gambaran tentang kegiatan atau acara dari awal hingga akhir kegiatan.
8. Peserta kegiatan dalam kegiatan pameran karya seni rupa. Peserta kegiatan adalah orang-orang yang ikut serta dalam kegiatan
9. Anggaran / biaya kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Biaya kegiatan adalah jumlah atau rincian biaya yang dibutuhkan selama kegiatan. Pada bagian ini penyajian anggaran / biaya kegiatan pameran karya seni rupa yang diperlukan harus dibuat secara efisien, objektif, dan logis. Anggaran / biaya disini dirinci berdasarkan jenis dari kegiatan atau acara dan memperhatikan harga yang sesuai., yang terdiri dari:
a. Pengeluaran Pos-pos dan jumlah pengeluaran.
b. Pendapatan/sumber biaya Asal biaya yang digunakan untuk kegiatan.
10. Panitia penyelenggara/pelaksanaan kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa. Panitia penyelenggara kegiatan adalah orang-orang yang bertanggung jawab dalam kegiatan.
11. Penutup kegiatan pameran karya seni rupa. Penutup berisi kesimpulan, rangkuman, dan harapan terhadap apa yang disampaikan didalam proposal.
12. Tempat dan tanggal proposal kegiatan pameran karya seni rupa disusun.
13. Tanda tangan dari sekretaris dan ketua penanggung jawab kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa, yang dengan sepengetahuan atasan.
14. Nama jelas penanggung jawab kegiatan kegiatan pameran karya seni rupa.
12. Tuliskan 1 contoh proposal singkat tentang pameran seni rupa
Jawab:
bagian1:cover(dapatdibuatsesuaicoverproposalpadaumumnya)
bagian2:katapengantar(dapatdibuatsesuaikatapengantarpadaumumnyadandisesuaikandengankonten)
bagian3:Daftarisi(disesuaikandengankonten)
bagian4:pendahuluan
13. buatlah contoh isi konsep pameran dan sema pameran dalam sebuah proposal pameran seni rupa
Jawaban:
pameran seni adalah kebudayaan
Penjelasan:
kita tau kebudayaan orang lainya yg kita tak kenal
14. Apa saja yang ditulis dalam sebuah proposal pameran seni rupa?
Beriai latar belakang, dasar kegiatan(bila perlu), tujuan diadakan, peserta, waktu dan tempat pelaksanaan, agenda kegiatan(konsep) biasanya condong dimasukan kedalam lampiran agar lebih mudah penjabaranya, susunan panitia, anggaran dana, penutup dan pengesahan.
15. 1. Jelaskan pengertian pameran karya seni rupa? 2. Sebutkan dan jelaskan tujuan ,manfaat serta fungsi pameran karya seni rupa! 3. Apa yang harus dituliskan dalam proposal kegiatan pameran karya seni rupa 4. Bagaimana memilih dan menyiapkan karya seni rupa untuk dipamerkan ? 5. Apa sajatujuan pameran seni rupa disekolah? 6. Apa saja manfaat pameran disekolah? 7. Apa saja fungsi pameran seni rupa disekolah?
Jawaban:
Pengertian Pameran
Pameran merupakan suatu kegiatan yang penyajian karya seni rupa dikomunikasikan sehingga dapat diapresiasi oleh banyak masyarakat. Pameran ini juga merupakan sebuah kegiatan yang dilakukan untuk menyampaikan sebuah ide atau gagasan kepada masyarakat luas yang melalui sebuah media karya seni.
Dalam kegiatan ini diharapkan dapat terjadi komunikasi antaran perupa yang diwakili oleh masing masing karya seninya dengan apresiasi. Penyelenggaraan pameran yang terdapat disekolah menyajikan sebuah materi pameran yang berisi hasil belajar siswa dari kegiatan pembelajaran maupun kegiatan ekstrakurikuler atau menyajikan karya seni rupa dan seniman profesional yang dapat diapresiasi oleh warga sekolah.
Penjelasan:
semoga membantu
baca dan perhatikan dengan baik
terima kasih
Posting Komentar untuk "Contoh Proposal Pameran Seni Rupa Di Sekolah Doc"